Video Profile

Sejarah SMKN 4 Tarakan

Logo SMKN4 Tarakan

SMKN 4 Tarakan

SMK Negeri 4 Tarakan berdiri pada tahun 2020 berdasarkan SK Pendirian nomor 188.44/K.527/2020 tanggal 18 Mei 2020 dan ijin operasional nomor 420/3208/DISDIKBUD/KU/IV/2020 tanggal 27 April 2020 dengan 2 Kompetensi Keahlian yaitu Multimedia dan Rekayasa Perangkat Lunak. SMK Negeri 4 Tarakan didirikan untuk menampung jumlah alumni dari SMP di kota Tarakan yang semakin banyak. Hal ini diperparah karena adanya pandemi Covid-19 yang mengakibatkan banyak alumni SMP tidak bisa melanjutkan pendidikan keluar daerah. Selain itu, sekolah ini didirikan dengan tujuan menjadi sekolah Pusat IT di Kalimantan Utara. Pada awal berdirinya, SMK Negeri 4 Tarakan bergabung di SMK Negeri 2 Tarakan (STM) dikarenakan belum mempunyai gedung sendiri. Akhirnya pada awal tahun 2021 SMK Negeri 4 Tarakan telah memiliki area pembangunan sendiri yang terletak di Jl. Kusuma Bangsa Boom Panjang Kecamatan Tarakan Tengah, Kota Tarakan, Provinsi Kalimantan Utara, Indonesia

Visi & Misi

Visi

"Berkarakter, Berprestasi, dan Unggul dalam IT berlandaskan Budaya Bangsa"


Misi

1.     Menyelenggarakan pendidikan dengan mengutamakan akhlak mulia, soft skills dan Berbudaya.

2.  Meningkatkan kompetensi dan profesionalisme pendidik dan tenaga kependidikan dengan didukung prasana sekolah sesuai kebutuhan dunia kerja berbasis IT.

3.     Meningkatkan kuantitas dan kualitas sarana dan prasarana Pendidikan dalam mendudkung penguasan IPTEK.

4.     Menjalin MoU link and (Super) Match dengan Dunia Kerja.

5.     Menumbuhkan jiwa berwirausaha yang mandiri dan kompetitf.


Motto & Tujuan

Motto

"Unggul dalam Mutu, Tinggi dalam Prestasi, Taklukkan Dunia dengan IT"

Tujuan

1.   Memiliki lulusan yang beriman dan bertakwa pada Tuhan Yang Maha Esa.

2.   Melaksanakan pendidikan dengan soft skills dan berbudaya.

3.   Menghasilkan tenaga pendidik dan tenaga kependidkan yang professional sesuai dengan kompetensinya masing-masing.

4.   Memiliki sarana dan prasaran penunjang untuk menghasilkan lulusan sesuai kebutuhan dunia kerja.

5.   Mewujudkan sekolah sebagai pusat IT di Kalimantan Utara dan tingkat Nasional.

6.     Menghasilkan MoU, link and (Super) Match dengan Dunia Kerja.

7.    Menghasilkan lulusan yang unggul, cerdas, berjiwa wirausaha (entrepreneur) secara mandiri dan kompetitif.

8.      Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi sesuai dengan kebutuhan dunia kerja.

Manajemen Sekolah

Aliyas Imran, S.Pd

Kepala Sekolah

Haris S, S.Pd

WAKA. Kurikulum

Nurjaya H, S.Ag

WAKA. Kesiswaan

Nurlela, S.Pd., M.Pd

WAKA. Humas

Sudirman Nur

WAKA. Sarpras

Struktur Organisasi

...

Widya Astuti, S.Pd

Mengajar: Bahasa Inggris & PKK

Nur Indah Sari, S.Psi., M.Psi

Mengajar: Bimbingan Konseling (BK)

Nurlela, S.Pd., M.Pd

Mengajar: Bahasa Indonesia

Hubertus Sampe, S.Pd

Mengajar: PJOK

Haris S, S.Pd

Mengajar: Bahasa Inggris

Nurjaya H, S.Ag

Mengajar: Sejarah

Sudirman Nur, S.Pd

Mengajar: Kimia & IPAS

Yulianti, S.Pd

Mengajar: Produktif Rekayasa Perangkat Lunak & Kepala Kompetensi RPL

Sigit Pratomo, S.Kom

Mengajar: Produkti Desain Komunikasi Visual & Kepala Kompetensi DKV

Elis Utami, S.Kom

Mengajar: Produktif Desain Komunikasi Visual & Informatika & Kepala Kompetensi Animasi

Reynold Jayanto L, S.Kom

Mengajar: Produktif Rekayasa Perangkat Lunak

Nur Sinta Devi, S.Kom

Mengajar: Produkti Desain Komunikasi Visual dan Kepala Kompetensi TKJ

Winda Desy FI, S.Pd

Mengajar: Matematika

Andry Jecseneri, S.Pd

Mengajar: IPAS, PKK dan Seni Rupa

Aprianty Susanty, S.Pd

Mengajar: agama kristen & mulog

Dhea Irnadias Ifada, S.Kom

Mengajar: Produktif Desain Komunikasi Visual

Kasih Mustafa, S.Pd

Mengajar: Seni Rupa & IPAS

Muhammad Syahdani, S.Ikom

Mengajar: produktif animasi

Phina Maranata, S.Pd., M.Pd

Mengajar: BK

Raihan Langgeng Abiyyu, S.Pd

Mengajar: Bahasa Inggris

Satriyanti, S.Pd

Mengajar: bahasa Indonesia

Tias Lutfi Fanani, S.Pd

Mengajar: agama islam

Wahyu Saputra, S.Pd

Mengajar: BK

Muhammad Rayhan Rifaldi, S.Si

Mengajar: Matematika & Pancasila

Faris Dzulfiqar, S.Kom

Mengajar: Operator Dapodik

Intan Primasari Tarakanita, S.E

Mengajar: Staf TU

Nuratika, S.Kom

Mengajar: Staf TU

Untung Gandi Nugroho, S.E

Mengajar: Staf TU

Muhammad Muhtar

Mengajar: Staf TU

Nur Ahmad

Mengajar: Staf TU

Budyanti, S.Pd

Mengajar: Staf Pengelolaan Perpustakaan

Nova kalua, S. Pd

Mengajar: Bahasa Indonesia

M. Ali Hasan, S.Pd

Mengajar: Analis TU

Agus Tia Ningsih, S.Kom

Mengajar: Staf TU

Aliyas Imran, S.Pd

Posisi: Kepala Sekolah

Haris S, S.Pd

Posisi: WAKA. Kurikulum

Nurjaya H, S.Ag

Posisi: WAKA. Kesiswaan

Nurlela, S.Pd., M.Pd

Posisi: WAKA. Humas

Sudirman Nur

Posisi: WAKA. Sarpras

d

Posisi: tata usaha

Komite Sekolah

Muhamad Ch. Zaizi

Posisi: Ketua

Mahfud Bachnan

Posisi: Sekretaris

Yuli Indrawati, S.Si, M.M

Posisi: Bendahara

Muhmuddin Noor

Posisi: Anggota

Muhammad Ogi

Posisi: Anggota

Amelia

Posisi: Anggota

Berita

2022-06-09 / 2024-05-03

Penyelarasan Kurikulum SMKN 4 Tarakan Bersama Dudika

Penyelarasan Kurikulum SMKN 4 Tarakan Bersama Dudika, pada hari kamis 20 Janu [..]

2024-04-15 / 2024-05-14

Penerimaan Peserta Didik Baru SMK Negeri 4 Tarakan Tahun Ajaran 2023/2024

2024-05-03 / 2024-05-03

Siswa Berprestasi SMK Negeri 4 Tarakan Raih Juara di Ajang FLS2N dan O2SN Tingkat Kota dan LKS Jenjang SMK Tingkat Provinsi.

Prestasi gemilang kembali diraih oleh sisw [..]


SMK Negeri 4 Tarakan

Contact us

Telp: 0
Fax: ---

Email: smknegeri4tarakan@gmail.com
Web:

Lokasi: Jalan Kusuma Bangsa, Rt.31 No.41, Kelurahan Pamusian, Tarakan Tengah, Tarakan

Social Media